Geotextile Woven adalah Material Lembaran Polyprolene, Berikut Fungsi dan Aplikasinya

Geotextile Woven adalah Material Lembaran Polyprolene, Berikut Fungsi dan Aplikasinya

Bagikan Artikel Ini:

Geotextile Woven adalah salah satu jenis material geosintetik yang terbuat dari bahan atau serat polyprolene. Bentuk geotextile woven ini berupa lembaran yang fleksibel, yang disusun seperti anyaman. Material ini memiliki keunggulang tahan sinar matahari langsung dan memiliki daya tarik yang kuat.

Untuk mengenal lebih jauh tentang apa itu Geotextile Woven dan apa saja fungsi, manfaat serta aplikasinya yuk simak penjelasan selengkapnya di bawah ini.

pengertian Geotextile Woven adalah

Fungsi Geotekstil Woven

Fungsi dari geotekstil woven adalah sebagai material untuk perbaikan dan stabilisasi tanah dalam pekerjaan teknik sipil. Pemanfaatan material geotekstil woven ini merupakan teknologi modern dalam ilmu geoteknik untuk perkuatan tanah, dilansir dari Wikipedia.

Pemanfaat dari geotekstil tersebut memiliki fungsi yang beragam mulai dari untuk memisakan, memperkuat, menyaring, mengeringkan dan melindungi lapisan tanah, pasir dan batuan dalam rekayasa pertanahan.

Aplikasi Geotekstil Woven

Apa saja aplikasi atau penerapan dari geotekstil woven ini pada ilmu geoteknik atau proyek teknik sipil? Yuk simak penggunaan material geotekstil berikut.

Aplikasi Geotekstil Woven

1. Pemanfaatan geoteksil untuk proyek konservasi air dan perlindungan bendungan
2. Digunakan untuk perbaikan dan perkuatan proyek jalan dan perlindungan lereng
3. Material geotekstil woven sering dimanfaatkan untuk lapisan perkuatan landasan rel kereta api
4. Penerapan lainnya yaitu digunakan untuk perbaikan dan rekayasa perkuatan tanah untuk saluran irigasi, tepi sungai, waduk dan proyek konsolodasi.

Nah dari rangkuman yang sudah kita tulis diatas, mudah-mudahan bisa membantu Anda dalam mendalami ilmu geoteknik ya. Khususnya bagi temen-temen yang mau tahu pengertian, fungsi serta pemanfaatan dari material geotekstil seperti penjelasan diatas.

Baca juga: Produk Geotextile Woven dan Non Woven

Bagi Anda yang saat ini sedang mencari supplier geosintetik atau kontraktor geoteknik, yuk kenalan dengan kita CV. Mutu Utama Geoteknik. Kami adalah perusahaan supplier produk geosintetik termasuk geotekstil yang melayani konsultasi teknis gratis dalam pemilihan produk geosintetik. Selain itu kami juga melayani jasa pemasangan yang menjangkau seluruh Indonesia.

 

 

 

Artikel Terkait

Hubungi kami
Halo saya Leman,
Ada yang bisa saya bantu? Silahkan lanjutkan pesan melalui Whatsapp
*Senin-Jumat (08.00-17.00)
*Sabtu-Minggu (Slow Respon)