Mengenal beragam metode perawatan beton setelah pengecoran untuk mendapatkan mutu beton terbaik sesuai Standar Nasional Indonesia (SNI).
Seperti apa saja cara untuk mendapatkan standar mutu beton SNI yang dengan metode curing beton. Simak selengkapnya beragam jenis metode curing beton yang banyak dilakukan oleh pekerja kontraktor sipil.
Metode Curing Beton
Metode perawatan beton seteleah pengecoran juga dikenal dengan istilah curing beton. Ada beberapa metode curing beton yang banyak dilakukan oleh pekerja kontraktor proyek pengecoran. Apa saja itu, simak selengkapnya diulasan berikut.
1. Metode Curing dengan Pembasahan
Pembasahan beton setelah pengecoran merupakan salah satu metode curing beton yang mudah dilakukan. Metode ini bisa dilakukan dengan membasahi karung goni yang sudah diletakkan diatas permukaan beton yang sudah selesai dicor. Tujuan dari pembasahan karung goni diatas cor yaitu untuk menghambat terjadinya penguapan air pada permukaan beton.
2. Metode Curing dengan Membran Geotextile
Selanjutnya metode yang kedua yaitu dengan menutup permukaan beton dengan menggunakan membran. Jenis material membran yang digunakan yaitu kain geotextile non woven.
Material Geotextile setelah digelar diatas permukaan cor beton dapat juga disiram dengan air secara berkala, untuk mendapatkan standar mutu beton yang baik.
Geotextile untuk curing beton ini banyak dipilih oleh banyak kontraktor karena lebih ekonomis dan praktis dalam mendapatkan standar mutu beton yang baik. Pilih Geotextile 120 gr/m2 dengan lebar 4 meter dan panjang 100 meter sebagai solusi yang ekonomis dan praktis untuk solusi perawatan beton terbaik.
3. Metode Curing dengan Kalsium Klorida
Yang terakhir yaitu metode curing beton setelah pengecoran dengan cara melapisi permukaan beton dengan kalsium klorida. Fungsi pelapisan ini bertujuan untuk mempertahan kelembaban beton hingga waktu yang lama. Namun, metode pelapisan beton dengan kalsium klorida ini dinilai kurang ekonomis.
Sebagai informasi kami CV. Mutu Utama Geoteknik adalah produsen Curing Geotextile adalah Geotextile 120 gr/m2 untuk curing beton yang digunakan khusus untuk curing beton. Untuk pengadaan Geotextile untuk curing beton, silahkan menghubungi kami melalui halaman kontak kami atau WhatsApp berikut.